Ini aku mau share lagi tentang KIMIA kelas X bab TATA NAMA SENYAWA dan
PERSAMAAN REAKSI. Ini beberapa kata penting yang perlu kita-kita pahami...
1.
Nama Trival
Merupakan nama dagang yang bisa digunakan dalam
pengucapan sehari-hari.
2.
Senyawa biner
Senyawa yang tersusun atas dua unsur kimia.
3.
Senyawa poliatomik
Senyawa yang berasal dari ion-ion poliatomik.
4.
Asam
Merupakan zat yang menghasilkan ion Hidrogen (H+ ) jika dilarutkan dalam
air.
5.
Basa
Merupakan zat yang menghasilkan ion Hidroksida
(OH- ) bila dilarutkan
dalam air.
6.
Senyawa organik
Senyawa yang mengandung C dan H sebagai unsur
utamadan unsur lain seperti N, P, S dengan kekhasan antar atom C membentuk
rantai karbon.
7.
Alkana
Merupakan rantai karbon yang memilikiikatan
tunggal (jenuh).
Rumusnya Cn
H2n+1
8.
Alkena
Merupakan senyawa karbon yang mempunyai ikatan
rangkap dua.
Rumusnya CnH2n
9.
Alkuna
Merupakan senyawa karbon yang mempunyai ikatan
rangkap tiga.
Rumusnya Cn
H2n
10.
Aqua
Merupakan larutan dalam air.
11.
Koefisien
Besaran atau parameter yang khas untuk zat atau
sistem.
12.
Liquid
Merupakan wujud bahan diantara padatan kristal dan gas.
Nah itu dulu ya...
Sekian terimakasih atas kunjungannya.
JANGAN LUPA TINGGALKAN KOMEN-KOMEN kalian semua...
0 komentar:
Posting Komentar